Translate

Saturday, April 4, 2015

Hasil Semifinal Maybank Malaysia Open 2015

Hasil Semifinal Maybank Malaysia Open 2015
Indonesia hanya meloloskan 1 wakil di Final Maybank Malaysia Open 2015, setelah Ganda Campuran terbaik Indonesia Tontowi Ahmad/Lillyana Natsir gagal menembus partai final, setelah di partai semifinal dikalahkan oleh Ganda Campuran terbaik di dunia Zhang Nan/Zhao Yunlei. Sementara Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan sukses menumbangkan unggulan kedua asal Denmark, Mathias Boe/Carsten Mogensen dengan score 21-16 18-21 21-16. Dengan hasil ini Ahsan/Hendra akan melawan musuh bebuyutan mereka yang di turnamen ini diunggulkan di tempat pertama Lee Yong Dae/Yoo Yeon Seong. Negara Tiongkok telah mengamankan 2 gelar di partai final besok yaitu di sektor Ganda Campuran dan Tunggal Putra, dan bisa menambah gelar di sektor Tunggal Putri dan Ganda Putri.

Putra Stadium - Court1
  
1.
Starting at 1:00 PM
China
-
India
13-21 21-17 22-20


1:07
  
2.
Followed by
China
China
-
Indonesia
Indonesia
21-19 14-21 21-11


0:59
  
3.
Followed by
Indonesia
Indonesia
-
Denmark
Denmark
21-16 18-21 21-16


0:56
  
4.
Followed by
Korea
Korea
-
China
China
24-22 21-15


0:54
  
5.
Followed by
China
-
Denmark
14-21 21-19 21-17


1:19
Putra Stadium - Court2
  
1.
Starting at 1:05 PM
China
China
-
China
China
Walkover



  
2.
Followed by
Spain
-
China
21-17 24-22


0:56
  
3.
Followed by
China
China
-
China
China
17-21 21-19 21-9


1:08
  
4.
Followed by
China
-
China
21-18 21-16


0:36
  
5.
Followed by
Korea
Korea
-
Chinese Taipei
Chinese Taipei
21-15 20-22 22-20


1:05




Draw Final Maybank Malaysia Open 2015

Putra Stadium - Court1
  
1.
Starting at 1:00 PM
China
China
-
Korea
Korea




  
2.
Followed by
China
China
-
China
China




  
3.
Followed by
China
-
China




  
4.
Followed by
China
-
Spain




  
5.
Followed by
Korea
Korea
-
Indonesia
Indonesia





 Head to Head Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan - Lee Yong Dae/Yoo Yeon Seong

No comments:

Post a Comment