Translate

Friday, April 15, 2016

Isi Ban dengan Nitrogen



Isi Ban dengan Nitrogen dan Tambal Ban Nitrogen
Isi ulang ban dengan Nitrogen menjadi salah satu pilihan bagi pengendara motor dan mobil ketika menghadapi ban kempes/ban bocor atau hanya ingin menambah angin saja. Salah satu penyedia layanan gas Nitrogen untuk memenuhi kebutuhan bagi konsumennya yaitu Green Nitrogen. Layanan Green Nitrogen dapat dijumpai di sekitar SPBU (Pom Bensin) dan samping jalan raya. Gas Nitrogen merupakan gas yang ramah lingkungan.
Keunggulan & Kelebihan Gas Nitrogen antara lain:
1. Tekanan & temperatur ban lebih stabil
2. Daya cengkram ban lebih maksimal
3. Usia pakai ban lebih panjang
4. Ban & velg terbebas dari korosi
5. Performa mesin lebih maksimal dan hemat BBM
6. Ban lebih lentur
7. Berkendara terasa nyaman & aman
Daftar Harga dan Layanan Nitrogen
http://adf.ly/uMQFZ

Tentang Green Nitrogen
Green Nitrogen  merupakan salah satu unit usaha strategis yang menjadi merk andalan (Anchor Brand) dari PT Global Insight Utama  yang berfokus kepada layanan prima untuk nitrogen dan tambal ban bergaransi di SPBU Pertamina. Unit usaha ini merupakan mitra bisnis resmi sebagai operator tunggal yang dipercaya oleh Pertamina memberikan layanan nitrogen dan tambal ban. Selain sebagai mitra strategis Pertamina, green nitrogen juga telah dipercaya oleh Ferrari Indonesia untuk mendukung ajang Ferrari Rally Corso Pilota pada tanggal 14-15 Oktober 2011, Lexus Indonsia, Auto 2000, principal ban Michelin, dan lainnya.
Beberapa mitra strategis green nitrogen yang telah bekerja sama diantaranya adalah Bank Mandiri, BCA, BNI, dan BRI untuk layanan transaksi pembayaran melalui mesin Debit dan Kartu Kredit (khusus untuk BNI); Sosro Indonesia untuk layanan promsi Teh Sosro di beberapa outlet; Adira Insurance dan Adira Finance, serta Politeknik Negeri Malang (Polinema) untuk pembuatan mesin N2 Generator yang penandatanganan disaksikan Gubernur Jawa Timur yaitu  Bp. DR. Soekarwo. Selain itu sedang dilakukan pembangunan wahana pemeliharaan kendaraan pertama dan terbesar di Indonesia, yaitu Polinema Autopark, yang akan diresmikan oleh Presiden RI di tahun 2015.
Green Nitrogen mengedepankan layanan prima untuk kepuasan mitra bisnis (Pertamina) dan pelanggan (baik pelanggan SPBU dan pelanggan nitrogen).


No comments:

Post a Comment